19.6.09

Keuntungan Kerugian Saat Kempanye

Kampanye sudah tiba, saat-saatnya para Tim Sukses (TS) menyebarkan para kandidatnya agar orang mengenal. untuk mengenalkan kepada orang banyak, para TS akan mendatangi percetakan dan tempat sablon. secara ekonomi saat kampanye akan menjadikan keuntungan bagi pengusaha percetakan maupun sablon. namun ada yang harus di perhatikan dalam masa kanpanye ini, terutama dalam order sablon.
Yang harus diperhatikan adalah, jangan sampai order sablon di bayar setengah atau belum lunas. karena bisa saja sisa yang harus di bayar tidak jadi dibayarkan. apalagi calon kandidatnya kalah, sehingga TS-nya pada lari. apakah TS tersebut temen deket, saudara, maupun orang lain. sehingga merugikan pihak percetakan maupun sablon. hal ini banyak terjadi pada masa Pemilihan Legislatif beberapa bulan lalu. Jangankan pihak percetakan yang mengalami kerugian, melainkan pihak rental komputer juga. karena ada order meminta tambahan kartu nama kampanye 200 lembar. dengan hasil printer, kartu nama selesai pembayaran baru setengah. selesai kampanye caleg ini kalah dan akhirnya tidak ingin membayar sisa, apakah lupa atau memang pura-pura lupa.
oleh karena itu hati-hatilah saat kampanye ini, bisa menjadikan keuntungan bisa juga mengalami kerugian.....

No comments: